FORMULIR Aplikasi Beasiswa Pandan College
Semua formulir yang ada di sini, silakan download, lalu print out, dan isilah menggunakan tulisan tangan.
1.
Formulir Pendaftaran Beasiswa (Tahun silakan ganti jadi 2022)
2. Formulir Keterangan Pihak Sekolah (Tahun silakan ganti jadi 2022)
3. Formulir Keterangan Orangtua atau WALI calon penerima beasiswa. (Tahun silakan ganti jadi 2022)
4. Formulir Laporan Perkembangan Anak Bulanan (Tahun silakan ganti jadi 2022)
5. Surat Pernyataan Pengiriman Uang (Tahun silakan ganti jadi 2022)
6. Surat Rekomendasi Guru (Tahun silakan ganti jadi 2022)
Catatan: Apabila ada (kemungkinan) angka tahun salah tertulis di Formulir yang ada di sini,
Tolong diperbaiki sendiri dengan angka tahun yang benar sesuai waktu saat mengisi dan atau saat mengirimkan formulir tersebut kepada kami. Terima kasih.
Kirimkan semua Dokumen HARUS lewat Pos Tercatat, Titipan Kilat, JNE dan semua pengiriman tercatat, sehingga Pengirim Dapat Memonitor dokumen telah sampai atau belum di Pandan College.
Dilarang (kami tidak menerima) pengiriman dokumen lewat email.
Mohon maaf sebesarnya, tidak ada komunikasi (korespondensi) kami lewat email, telpon atau apapun kepada semua pengirim dokumen aplikasi. Olehkarena itu kirimlah lewat jasa pengiriman barang di mana Pengirim sendiri dapat mengetahui barang kirimannya telah sampai atau tidak di Pandan College.
Pengiriman semua dokumen dialamatkan ke:
Pandan College
PO BOX 3340,
Renon, Denpasar, Bali, Indonesia
Up.: Kepala Bidang Beasiswa Pandan College
Tel.0361-255-225
Fax. 0361-8424261
Jangan Lupa lampirkan copy Rapor Murid yang bersangkutan. Baca pula FAQ! Klik di sini!